Rapat Koordinasi dan Final Checking Grand Launching Mal Pelayanan Publik (MPP)

By Admin 01 Nov 2022, 13:02:10 WIB Kegiatan
Rapat Koordinasi dan Final Checking Grand Launching Mal Pelayanan Publik (MPP)

Rapat Koordinasi dan Final Checking Grand Launching Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Purworejo

-          Rapat dilaksanakan di Ruang Rapat Otonom Setda Kabupaten Purworejo pada tanggal 3 Oktober 2022.

-          Acara Rakor dihadari oleh : Bagian Pemerintahan dan Kesra, Bagian Perekonomian dan Pembangunan, Bagian Administrasi dan Umum Setda Kabupaten Purworejo, Kepala DPMPTSP, dan Seluruh Perwakilan OPD yang masuk dalam Pelayanan Gerai MPP Purworejo.

-          Grand Launching akan dihadiri langsung oleh Menteri PanRB dan Gubernur Jawa Tengah.

-          Grand Launching MPP Purworejo akan dilaksanakan tanggal 6 Oktober 2022 pukul 14.00 WIB.

-          Rapat dilaksanakan sebagai langkah koordinasi antar pihak terkait dalam mempersiapkan segala hal untuk mensukseskan jalannya acara Grand Launching MPP Purworejo.

            Proklamasi No. 2 Purworejo.

-              Kabupaten Purworejo menetapkan Icon MPP berupa gambar Punakawan yang cerah ceria sebagai gambar tokoh pelayan yang baik, ramah, ceria, sekatan, dan profesional.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment